logo

on . Dilihat: 1219

Senin. 04 Januari 2021.  Seusai pelaksanaan rutinitas apel senin, bertempat diruang sidang Jajaran pegawai Pengadilan Agama Tanjung laksanakan pembacaan dan  penandatanganan pakta integritas dan perjanjian kerja tahun 2021. Penandatanganan pakta integriras tersebut dipimpin Ketua PA Tanjung (Ikin, S.Ag), serta dihadiri, Wakil Ketua, Hakim, Panitra, Sekretaris, pejabat fungsional, dan pejabat struktural di Pengadilan Agama Tanjung.

Dalam acara pendatanganan dan perjanjian kerja ini, Ketua PA Tanjung terlebih dahulu membacakan pakta integritas kemudian di ikuti oleh seluruh jajaran PA Tanjung kemudian dilanjutkan dengan pendatanganan perjanjian kerja masing-masing pejabat beserta staf  PA Tanjung.

035e5ad2 88d2 4f53 b84d de9a6ca6fe5a

seluruh Tenaga kontrak (PPNPN) PA Tanjung berkumpul untuk mengikuti penandatnganan  kontrak kerja tahun 2021. Acara ini dipimpin oleh Ketua (Ikin, S.Ag) dan Sekretaris PA Tanjung (Hj. Rahmaturrabbaniah, S.H.I) besereta Kasubag Umum dan Keuangan

Dalam pelaksanaan penandatangan kontrak kerja tersebut, dibacakan juga deskripsi pekerjaan serta tambahan jobdes kerja kepada masing-masing pegawai kontrak. Selain itu, ketua PA Tanjung menyampaikan wejangan serta motivasi kerja bahwa kepada setiap tenaga kontrak  agar terus meningkatkan semangat dan kualitas serta kuantitas kerja masing-masing

8779c5ad b979 4ee0 b4a4 e61654ec6554

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Tanjung Kelas II

Jalan Tanjung Selatan No.661 Tanjung

Kabupaten Tabalong,  Provinsi Kalimantan Selatan.

Telp/Faxs :  +62526 2021002/ +62526 2031000

Email :   Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

           Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Peta :typo color Lokasi Kantor

Jam Pelayanan

Jam Kerja

Senin-Kamis : 08.00 - 16.30 WITA

Jum'at : 08.00 - 17.00 WITA

Istirahat

Senin-Kamis : 12.00 - 13.00 WITA

Jum'at : 11.30 - 13.00 WITA

Jadwal Sidang

Senin-Kamis : 09.00 WITA - Selesai

Pelayanan yang berkaitan dengan PNBP mengikuti jam pelayanan BANK

JDIH-Button Aco-Button Paliat-Button vivi-Button ebro-Button