logo

on . Dilihat: 574

Tanjung,17 Agustus 2020.-Bertempat di halaman Pendopo Bersinar Tanjung Wakil Ketua Pengadilan Agama Tanjung Ikin,S.Ag menghadiri Upacara Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 75 Tahun. Upacara HUT ke-75 RI di Kabupaten Tabalong digelar sederhana di tengah pandemi Covid-19.

36694174 50a9 44e9 9475 67d78cc83dd5

Bertindak sebagai Inspektur Upacara Bupati H. Anang Syakhfiani dengan Komando Upacara Kapten Infantri Hartato dan Ketua DPRD Tabalong membacakan teks proklamasi.

Upacara HUT ke-75 RI ini juga dihadiri Wakil Bupati Tabalong H. Mawardi, beserta Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopinda),sejumlah anggota DPRD Tabalong, Pejabat Utama Kodim 1008/Tanjung Polres Tabalong, Rutan Tanjung,dan Lapas Tanjung.

42f4588e a2e6 4ccc ad27 36284292f89b

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Tanjung Kelas II

Jalan Tanjung Selatan No.661 Tanjung

Kabupaten Tabalong,  Provinsi Kalimantan Selatan.

Telp/Faxs :  +62526 2021002/ +62526 2031000

Email :   Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

           Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Peta :typo color Lokasi Kantor

Jam Pelayanan

Jam Kerja

Senin-Kamis : 08.00 - 16.30 WITA

Jum'at : 08.00 - 17.00 WITA

Istirahat

Senin-Kamis : 12.00 - 13.00 WITA

Jum'at : 11.30 - 13.00 WITA

Jadwal Sidang

Senin-Kamis : 09.00 WITA - Selesai

Pelayanan yang berkaitan dengan PNBP mengikuti jam pelayanan BANK

JDIH-Button Aco-Button Paliat-Button vivi-Button ebro-Button