logo

on . Dilihat: 583

WhatsApp Image 2019 09 11 at 3.00.30 PM

Selasa, 10 September 2019, tepatnya di ruang aula Pengadilan Tinggi Agama Banjarmasin dilakukan rapat koordinasi yang dipimpin oleh Ketua Pengadilan Tinggi Agama Banjarmasin Drs. H. Sarif Usman, S.H., M.H yang dihadiri oleh Hakim Tinggi, Ketua Pengadilan Agama sewilayah Kalimantan Selatan.

WhatsApp Image 2019 09 11 at 3.00.29 PM

Dalam rapat koordinasi tersebut dibahas beberapa permasalahan hukum, permasalahan implementasi terhadap e-Court, Raport SIPP Mingguan dan permasalahan kinerja lainnya yang terjadi di wilayah Pengadilan Tinggi Agama Banjarmasin.

Rapat tersebut dilakukan secara berkala agar aparatur Pengadilan Agama di wilayah Kalimantan Selatan di dalam melaksanakan tugasnya dapat menyelesaikan permasalahan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Dalam rapat ini PA Tanjung di wakili oleh Ketua, Panitera, dan Sekretaris.

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Tanjung Kelas II

Jalan Tanjung Selatan No.661 Tanjung

Kabupaten Tabalong,  Provinsi Kalimantan Selatan.

Telp/Faxs :  +62526 2021002/ +62526 2031000

Email :   Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

           Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Peta :typo color Lokasi Kantor

Jam Pelayanan

Jam Kerja

Senin-Kamis : 08.00 - 16.30 WITA

Jum'at : 08.00 - 17.00 WITA

Istirahat

Senin-Kamis : 12.00 - 13.00 WITA

Jum'at : 11.30 - 13.00 WITA

Jadwal Sidang

Senin-Kamis : 09.00 WITA - Selesai

Pelayanan yang berkaitan dengan PNBP mengikuti jam pelayanan BANK

JDIH-Button Aco-Button Paliat-Button vivi-Button ebro-Button